Gyudon

Bahan:
  • 500 gram daging sapi iris
  • 1 buah bawang bombay, potong memanjang
  • 3 sendok makan saus manis khas jepang
  • 3 sendok makan kecap asin jepang
  • 1 sendok teh gula pasir
  • 200 ml air

Cara membuat:
  1. Didihkan air, rebus bawang bombay sampai layu.
  2. Masukkan saus manis khas jepang, kecap asin, dan gula.
  3. Masukkan daging.
  4. Masak sampai air menyusut dan menyerap pada daging.
  5. Koreksi rasa, tambahkan kembali saus dan kecap jika rasa masih kurang pas.






Sumber:
https://www.briliofood.net/resep/7-resep-donburi-ala-jepang-mudah-enak-dan-cocok-jadi-bekal-2105173.html
Google (gambar)

Komentar