- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Bahan kulit pie:
- 500 gram tepung terigu protein sedang
- 300 gram margarin
- 75 gram gula halus
- 1/2 sendok teh vanili
- 2 sendok makan air es
Bahan vla:
- 60 gram gula pasir
- 1 butir kuning telur
- 250 ml susu cair
- 30 gram tepung maizena
Bahan topping:
- Anggur
- Kiwi
- Mangga
- Strawberry
- Jeruk
Bahan siraman:
- 2 sendok teh agar-agar bubuk plain
- 200 ml air
- 2 sendok teh gula pasir
Cara membuat kulit pie:
- Campur semua bahan kulit pie, aduk hingga rata menggunakan sendok kayu.
- Setelah rata cetak ke dalam cetakan pie.
- Tusuk-tusuk bagian dalam pie dengan garpu.
- Oven dengan suhu 170°C selama 25 menit
Cara membuat vla:
- Campur gula pasir, maizena dan susu cair, masak di atas api kecil.
- Setelah gula larut, masukkan telur, aduk cepat hingga mengental, sisihkan.
Cara membuat siraman:
- Campur semua bahan, masak hingga mendidih.
Cara penyelesaian:
- Keluarkan kulit pie dari cetakan.
- Isi dengan vla, lalu tata buah di atasnya.
- Terakhir siram dengan air agar-agar.
- Diamkan 10 menit, lalu sajikan.
Sumber:
https://www.briliofood.net/amp/resep/10-resep-makanan-ulang-tahun-anak-praktis-dan-menarik-201124p.html
Google (gambar)
Komentar
Posting Komentar