Biar Anak-Anak Datang Kepadaku

Biar anak-anak datang kepadaKu
Itu sabda Yesus; Dia memanggilku
Kini aku datang siap mendengarNya
Kini aku datang; Yesus memanggilku

Biar anak-anak datang kepadaKu
Itu sabda Yesus, Dia memanggilku
Dalam kesukaran susah tak terhibur
PadaNya 'ku datang; Yesus memanggilku

Komentar